Jumat, 02 Januari 2009

Bersihkan Orgen lagi . . .

Tahun 2009 bukan sekedar tahu baru
tapi harapan-haparan baru.
Ingat bahwa Tuhan tidak punya jadwal untuk pembagian rejeki . . .
Ia akan selalu memberikan nya pada kita setiap detik.
maka mintalah orgen yang lebih bagus di tahun 2009 ini . .
mintalah sound system yang bagus . . .
minta dan berlatihlah orgen terus
agar kita lebih canggih main orgennya . . he he he . .

Setelah acara tahun baruan kemaren, jangan lupa bersihkan orgen nya lagi, karena mungkin malam kemarin dipake di luar, banyak orang nyoba megang, kecipratan saos sambel saat kita makan bakar ikan atau ayam . . he he he, mungkin malamnya cuma si lap pake tisu.
Liburan ini bersihkan orgen nya lagi yah
Orgen nya
1. Orgen di kuas dengan kuas kering khusus , yang itu tu . .
2. Bersihkan tuts dan body nya, pake spirtus is recomended by me, coba deh pake spirtus, akalao ada yang bening spirtusnya, pasti orgennya bebas minyak dan segar kembali.
3. Stand Orgen di lap pake lap basah, kanebo lebih baik
4. Tas Orgen di sikat lagi dengan sikat basah dan jemur sampai kering
5. Cover orgen, penutup atas itu lho, juga di lap pake kanebo dan dijemur

Buku lagu ;
6. Cek lagi jumlah buku lagu, kemaren dipake , ngelipet semua, kotor mungkin
7. Rapihkan halaman2 yang ngelipet

Kabel-kabel dan saklar dan mic (sederhana)
8. Lap semua kabel dengan lap basah, mengandung sabun dikit, atau pake spirtus . . lihat wuih hitam sekali bekasnya, soalnya yang satu ini paling k\jarang dilakukan
9. Bersihkan lap, colokan, kabel rol dll.
10. Lap lagi mic nya . . . segarkan

Okey . . ? siap latihan lagi, siap ngorgen lagi siap belajar lagi , saya sih dikit dikit . . terus . . aja, siapa tahu tambah bisa main orgennya, AYO !

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silakan jika ingin comment,bebas aja, terimakasih